13 Oct 2021

Politik Kantor, merupakan suatu hal yang tidak bisa kita hindari dan sering terjadi didalam perusahaan demi untuk mendapatkan kekuasaan agar bisa mengendalikan orang ataupun sumber daya sehingga rela melakukan sesuatu apapun sesuai keinginannya.   Lalu apa saja jenis politik kantor yang sering terjadi? Simak ulasan berikut: 1. Penyanjung Setiap orang suka mendapat pujian, namun terk...

08 Oct 2021

Raker (Rapat Kerja) adalah suatu pertemuan para staf untuk membahas hal-hal yang berhubungan dengan pelaksanaan tugas kerja di dalam suatu instansi, organisasi atau perusahaan. Namun, apakah raker itu penting untuk perusahaan? Apalagi jika sering dilaksanakan? Yuk simak alasannya berikut ini: 1. Penentu tujuan & target Melalui rapat kerja, para manager meracik tujuan dan target. B...

08 Oct 2021

Punya bisnis sendiri merupakan hal yang sangat didambakan oleh sebagian orang, mengingat dari segi kebebasan waktu maupun pendapatan yang bisa didapatkan jauh lebih banyak dan menguntungkan dibanding menjadi seorang karyawan yang bekerja selama kurang lebih 8 jam setiap hari, mulai terbit fajar hingga terbenamnya matahari, namun penghasilannya hanya sebatas gaji UMR (kadang lebih sedikit...

06 Oct 2021

Memiliki karir yang gemilang merupakan impian bagi setiap orang. Namun bagaimana jika dalam merintis karir, tiba-tiba Anda menikah kemudian memiliki anak? Apa yang mesti Anda lakukan? Memilih fokus melanjutkan karir atau fokus mengurus Anak? Insightful People, hal ini merupakan kegalauan yang sering kali dirasakan oleh setiap pasangan, khususnya pasangan muda. Apalagi jika Anda baru s...

20 Apr 2020

Seiring dengan krisis kesehatan dan kemanusiaan yang diakibatkan oleh pandemi COVID-19, para eksekutif di seluruh dunia menghadapi tantangan bisnis yang sangat besar yaitu jatuhnya permintaan pelanggan, modifikasi regulasi pemerintah yang signifikan, terganggunya rantai pasokan, pemutusan hubungan kerja (PHK), resesi ekonomi, dan makin meningkatnya ketidakpastian. Dan seperti halnya kris...

11 Nov 2019

Dear Professionals, Bagaimana kabarnya hari ini? Semoga tetap semangat yah kerjanya. Kali ini enaknya bahas mengenai apa yah? Bagaimana kalau kita bahas tentang perbedaan antara sibuk dan produktif, karena kadang-kadang ada orang sibuk tapi gak produktif. Gimana tuh bedanya? Kalau sibuk dia akan mengerjakan pekerjaan yang kelihatannya sangat menyusahkan, sangat membuat dia kehabisan wa...

04 Nov 2019

Dear Professionals, Bagaimana kabarnya hari ini? Masih happy dong dengan pekerjaannya yang sekarang? Kali ini kita akan membahas sebuah kalimat yang kayaknya sering sekali ada di seluruh pikiran karyawan se-Indonesia, yaitu "Bekerja pada orang tidak akan membuat kita kaya". Ayo ngaku pernahkan mikir seperti itu? Nah, sekarang gini deh, kalo semua orang menjadi Businessman, entah siapa ...

08 Oct 2019

Dear Professionals, Bagaimana kabarnya hari ini? Semoga tetap semangat yah. Kali ini kita akan membahas tentang cara membentuk karyawan bermental baja yaitu kebalikan dari karyawan yang sedikit-sedikit menyerah, sedikit-sedikit menyerah, baru dimarahi sedikit sama atasannya sudah langsung minta resign. Itu gimana tuh yah? Nah, kalau anda pernah mengalami saat dimana rasanya pekerj...

05 Aug 2019

Dear Professionals, Bagaimana kabarnya hari ini? Kali ini Insight akan membahas tentang sebuah rumus dalam dunia kerja. Kira-kira rumus mana yang paling cocok menurut anda? "do what you love" or "love what you do"? Sebagian besar dari kita mungkin akan berfikir bahwa "do what you love" adalah hal yang paling ideal dan rasanya sangat menyenangkan ketika kita mengerjakan sebuah pekerjaan...

29 Jul 2019

Dear Professionals, Bagaimana kabarnya hari ini? Masih bersemangat dong hari ini? Kali ini Insight akan membagi sedikit tips tentang bagaimana cara agar kita bisa membangun integritas. Integritas itu adalah walk the talk. Apa yang anda pikirkan, apa yang anda rasakan, sejalan dengan apa yang anda lakukan dan ternyata itu tidak mudah untuk melakukannya. Kalau salah satu bos Coach Ochy d...